Airlangga Optimistis Ekonomi Tumbuh Positif

Airlangga Optimistis Ekonomi Indonesia Tumbuh Positif! Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto menyampaikan, angka pertumbuhan ekonomi Indonesia di kuartal ketiga tumbuh 5,72% year on year.

“Sebagian besar pertumbuhan ekonomi Indonesia berasal dari sektor transportasi, akomodasi, makanan dan minuman, serta manufaktur …

Polda Aceh Periksa Proyek Jalan Senilai Rp23 M

Polda Aceh Periksa Proyek: Tim Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Aceh menggandeng ahli melakukan pemeriksaan di lapangan atas hasil pekerjaan Peningkatan Jalan Batas Bener Meriah – Sp. Kebayakan pada Dinas PUPR Aceh bersumber dari APBA Tahun Anggaran 2021. Proyek jalan …